Sosok yang Ogah Baca Koran itu, Kini jadi Menteri
Senin, 27 Oktober 2014 – 11:38 WIB

Ignasius Jonan. Foto: istimewa
"Waktu saya bilang oke, saya tidak tahu apakah saya bakal ditunjuk jadi pembantu presiden hari ini (kemarin), Saya nggak tahu pengumuman kabinet kapan," akunya.
Mengenai sejauh apa kesiapannya dirinya menjadi menteri, Jonan tak mau mengumbar banyak janji. Ia membiarkan masyarakat untuk menilai kinerjanya nanti di Kementerian Perhubungan.
Namun yang pasti, mantan anggota Dewan Komisaris PT INKA itu mengisyaratkan bahwa dirinya sudah siap bekerja di manapun. "Siap nggak siap, ya harus siap. Ini amanah dari presiden," tandas Jonan dengan senyum khasnya. (chi/jpnn)
IGNASIUS Jonan ditunjuk menjadi pembantu Presiden RI Joko Widodo, selama lima tahun mendatang. Direktur Utama PT KAI itu menyandang jabatan sebagai
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Semana Santa: Syahdu dan Sakral Prosesi Laut Menghantar Tuan Meninu
- Inilah Rangkaian Prosesi Paskah Semana Santa di Kota Reinha Rosari, Larantuka
- Semarak Prosesi Paskah Semana Santa di Kota Reinha Rosari, Larantuka
- Sang Puspa Dunia Hiburan, Diusir saat Demam Malaria, Senantiasa Dekat Penguasa Istana
- Musala Al-Kautsar di Tepi Musi, Destinasi Wisata Religi Warisan Keturunan Wali
- Saat Hati Bhayangkara Sentuh Kalbu Yatim Piatu di Indragiri Hulu