Sousa: Sampdoria Lawan yang Super Sulit
Senin, 09 November 2015 – 21:01 WIB
jpnn.com - ITALIA – Menang dalam laga tandang ke Sampdoria membuat pelatih Paulo Sousa sumringah. Menurut dia, mengalahkan Sampdoria di kandang bukan perkara mudah.
“Saya senang karena sangat sulit bermain di sini dan para pemain sanggup mengontrol emosinya,” kata Sousa seperti dilansir dari laman Football Italia.
Sousa melihat timnya mengontrol permainan dan sanggup mengubah peluang menjadi gol. Tak ketinggalan, ia memuji penampilan anak asuh Walter Zenga yang memberikan perlawanan ketat.
Baca Juga:
“Saya senang melihat Walter Zenga mendapatkan awal yang baik dan sanggup menciptakan tim yang kompetitif guna melawan klub-klub besar,” ujar Sousa. (ray/jpnn)
ITALIA – Menang dalam laga tandang ke Sampdoria membuat pelatih Paulo Sousa sumringah. Menurut dia, mengalahkan Sampdoria di kandang bukan
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Sebegini Uang Kompensasi yang Dikeluarkan PSSI buat Shin Tae Yong
- Lanny/Fadia Susah Payah ke 32 Besar, Ana/Tiwi Langsung Tersingkir di Babak Pertama
- Kontrak Son Heung Min di Tottenham Hotspur Diperpanjang hingga 2026
- Malaysia Open 2025: Ana/Tiwi Gagal Susul Lanny/Fadia ke 16 Besar
- IBL dan Bank Mandiri Berkolaborasi Memajukan Basket di Indonesia
- Dilepas Suwon FC, Pratama Arhan Dikontrak Bangkok United