Sowan ke Lirboyo, Rhoma Nyanyi Dua Lagu

Kiai Idris Belum Pastikan Memberi Dukungan Pilpres

Sowan ke Lirboyo, Rhoma Nyanyi Dua Lagu
Rhoma Irama saat sowan ke pondok pesantren (Ponpes) Lirboyo kemarin. Foto: JP Photo
Di depan sejumlah wartawan, Rhoma mengungkapkan pandangannya terhadap kondisi Indonesia yang terdiri dari banyak suku. "Keberagaman harus dipelihara. Islam itu toleran, rahmatan lil alamin," tuturnya.

Lalu, bagaimana respons Idris terhadap kedatangan Rhoma? Pengasuh Ponpes Lirboyo ini belum mau memberi jawaban pasti. Termasuk, apakah dirinya akan mendukung Rhoma dalam pilpres nanti.

Sebab untuk memutuskan memberi dukungan dalam pilpres, dia masih harus bermusyawarah dengan para kiai di Lirboyo. "Belum sampai ke pilpres. Untuk ngomong kesana harus ada kekompakan dari masayikh di Lirboyo," urainya.

Meski demikian, Idris mengaku, sangat menghormati kedatangan Rhoma ke Kediri. Dia menegaskan, Rhoma datang ke Lirboyo atas kehendak sendiri. Maka, ia pun menghormatinya sebagai tamu.

KEDIRI – Rhoma Irama sowan ke pondok pesantren (Ponpes) Lirboyo kemarin. Dalam safari politiknya, pria yang dikenal sebagai raja dangdut tersebut

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News