Spanduk 'Cukur Kumis' Diprotes Tim Foke
Minggu, 27 Mei 2012 – 20:58 WIB

Foto: dil/JPNN
Khairul meminta KPU DKI untuk memastikan agar kampanye pada pemilukada DKI 2012 tetap mengedepankan etika demokrasi. Ia berharap masing-masing tim kampanye pasangan calon tidak saling menjatuhkan.
"Kita kembalikan ke KPUD, katanya nggak ada hal-hal yang saling menyinggung, saling memberikan kesan tidak baik sesama kandidat, itu saja," ungkapnya. (dil/jpnn)
JAKARTA-Stand pasangan calon Hendardji Supandji-Riza Patria yang memasang spanduk "Cukur Kumis atau Cukur Kumuh dan Miskin" membuat pasangan
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Said Aldi Instruksikan Konsolidasi OKP Hingga ke Tingkat Bawah
- Gerindra Ungkap Alasan Prabowo Utus Jokowi ke Pemakaman Paus Fransiskus, Ternyata...
- Dugaan Kecurangan PSU Pilkada Bengkulu Selatan Akan Digugat ke MK
- Perkuat Diplomasi Kebangsaan RI Hadapi Geo-Ekonomi, Ibas Mendorong Kolaborasi ASEAN Plus
- Legislator Gerindra: Perintah Presiden Membawa Angin Segar Tertibkan Angkutan Truk ODOL
- Heboh Isu Ijazah Palsu, Jokowi Bukan Satu-satunya Sasaran Tembak