Spanduk Habib Rizieq Dibakar, FPI dan Mujahid 212 Siap Siaga
Rabu, 29 Juli 2020 – 12:06 WIB
Padahal, Rizieq sejatinya juga merupakan warga negara Indonesia (WNI) yang tentu saja berhak pulang kembali ke Tanah Air tanpa ancaman dari pihak manapun.
Slamet juga memastikan, pihaknya tidak akan tinggal diam atas penghinaan terhadap Habib Rizieq.
Untuk itu, PA 212 menginstruksikan kepada seluruh laskar dan mujahid bersiap siaga.
“Menginstruksikan kepada laskar FPI dan Mujahid 212 bersiap siaga dalam menghadapi tantangan komunis pengkhianat bangsa,” serunya.
Slamet juga menginstruksikan agar para laskar dan mujahid menjaga pada ulama dari ancaman komunis.
“Serta menjaga para ulama dan tokoh masyarakat dari ancaman gerombolan Neo PKI,” tandasnya. (ruh/pojoksatu)
Yuk, Simak Juga Video ini!
Persaudaraan Alumni (PA) 212 mengutuk aksi pembakaran spanduk Habib Rizieq Shihab di depan Gedung DPR RI, Senin (27/7).
Redaktur & Reporter : Rah Mahatma Sakti
BERITA TERKAIT
- Beredar Pakta Integritas RK-Suswono dengan FPI, Isinya Penuh Isu Sara
- Tokoh Islam Pendukung Anies Ramai-Ramai Dukung Ridwan Kamil-Suswono
- Aksi 411 di Kawasan Patung Kuda, Lihat Massanya
- FPI Gelar Aksi 411 Tuntut Adili Jokowi dan Pemilik Fufufafa, Begini Penampakannya
- Demo FPI Hari Ini, Pengamat Menduga Agenda Aksi 411 Balas Dendam
- Demo FPI Hari Ini, Tuntutan Reuni Aksi 411 Menyasar Jokowi dan Fufufafa