SPBU di Jakarta Mulai Diserbu Pengendara
Jumat, 21 Juni 2013 – 16:19 WIB

SPBU di Jakarta Mulai Diserbu Pengendara
JAKARTA - Kenaikan harga Bahan Bakar Minyak (BBM) yang akan diumumkan malam ini oleh pemerintah, membuat masyarakat pengguna kendaraan melakukan pembelian besar-besaran.
Hal itu terlihat dari banyaknya masyarakat yang siang ini mengantri di sejumlah SPBU untuk mengisi BBM. Padahal bila di hari biasa, kepadatan pembeli BBM masih terbilang wajar.
Dari pantauan JPNN.com di lapangan, sejumlah SPBU di Jakarta dipadati kendaraan roda dua dan roda empat, salah satunya di SPBU, Palmerah Jakarta.
"Rame sejak pagi tadi malah sampai sekarang gak berhenti-berhenti," seru Achmad Sofian, salah satu petugas SPBU di Jalan Palmerah Utara, Jakarta Barat, Jumat (21/6).
JAKARTA - Kenaikan harga Bahan Bakar Minyak (BBM) yang akan diumumkan malam ini oleh pemerintah, membuat masyarakat pengguna kendaraan melakukan
BERITA TERKAIT
- Dinkes Jabar Sebut Program Cek Kesehatan Gratis Sepi Peminat
- Transaksi Dana Dugaan Korupsi 2024 Capai Rp 984 T, Sahroni: Lacak dan Sita!
- Pakar Nilai Penegak Hukum Korup Harus Dihukum Berat
- KPK Periksa Satori Terkait Dugaan Korupsi Dana CSR Bank Indonesia
- 4 Napi Dugem di Rutan Pekanbaru Dipindah ke Nusakambangan, 16 Sipir Diperiksa
- Menteri UMKM Maman Abdurrahman Jadi Calon Tunggal Ketum IKA Trisakti