Speed Boat jadi TPS di Kepulauan Seribu
Selasa, 10 Juli 2012 – 16:08 WIB

Speed Boat jadi TPS di Kepulauan Seribu
JAKARTA-Ketua KPU Kabupaten Kepulauan Seribu, M.Sidik mengatakan bahwa logistik pemilu sudah sampai di wilayahnya. Menurut Sidik, logistik pemilu untuk wilayah Kepulauan Seribu sudah diterima sejak Senin kemarin (9/7).
"Untuk logistik kita sudah kirim semua sejak kemarin di berbagai titik di Kepulauan Seribu, termasuk kepulauan terjauh, Pulau Sudira. Kalau H-2 kita sudah ke wilayah perusaahan minyak di Pulau Pabelokan dan Rig," kata Sidik saat dihubungi wartawan, Selasa (10/7).
Di Kepulauan Seribu ada 43 tempat pemungutan suara (TPS) yang tersebar di 11 pulau berpenduduk. Total jumlah pemilih di Kepulauan Seribu ada sebanyak 16.335 orang.
Sidik menjelaskan, logistik pemilu terdiri dari kertas suara, kotak bilik dan perlengkapannya. Seluruh logistik pemilu itu diamankan di kantor Panitia Pemungutan Suara (PPS) di kantor kelurahan. Logistik pemilu akan didistribusikan ke masing-masing TPS besok pagi.
JAKARTA-Ketua KPU Kabupaten Kepulauan Seribu, M.Sidik mengatakan bahwa logistik pemilu sudah sampai di wilayahnya. Menurut Sidik, logistik pemilu
BERITA TERKAIT
- Kanang Desak Bersih-Bersih Total Sebelum Kolaborasi dengan Danantara
- Rustini Muhaimin Menggelar Bakti Sosial saat Bersafari Ramadan ke Gunungkidul
- Kata Said PDIP Soal Masa Jabatan Ketum Partai Digugat: Saya Kira MK Akan Hormati Kedaulatan Parpol
- Asep Wahyuwijaya Nilai Bersih-Bersih di BUMN Energi Harus Total
- Ahmad Rofiq Optimistis Partai Gema Bangsa Bisa Jadi Peserta Pemilu 2029
- Kenaikan Pangkat Teddy di Luar Kebiasaan, Soalnya Pakai Surat Perintah, Bukan Keputusan