Speedboat Terbalik, 6 Tewas, 3 Hilang
Kamis, 25 Agustus 2011 – 10:35 WIB

Speedboat Terbalik, 6 Tewas, 3 Hilang
“Sebanyak 31 orang penumpang selamat, enam meninggal dunia, sementara tiga masih belum diketahui hilang atau tidak, pasalnya pihak keluarga juga belum yakin, kalau tiga orang ini naik speedboat itu,” terang Kapolsek Katingan Kuala, AKP Wardiansyah.
Baca Juga:
Hingga Rabu (24/8) sore, pencarian terhadap korban hilang terus berlangsung tim SAR gabungan berupaya menyisir lokasi kejadian dengan peralatan lengkap. “Kita mengirim anggota bantuan SAR ke lokasi,” kata Kasub Dit Gakkum Dit Polair Polda Kalteng AKP Agung.
Sementara, Danpos AL Samuda Letda Laut (P) Warsino menegaskan pula anggota lengkap dengan speedboat turut serta menuju lokasi guna membantu tim proses evakuasi dan pencarian.(fm)
SAMPIT – Kecelakaan laut terjadi di selat Cemiti, 1 kilometer lepas pantai perbatasan antara Kabupaten Kotawaringin Timur dengan Kabupaten
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- SMB II Palembang Raih Penghargaan Bandara Terbaik di ASQ Awards 2024
- Detik-Detik Penumpang KA Ciremai Terperosok di Rel Stasiun Semarang Poncol
- Tanam 1.000 Bibit Pohon di Kawasan Waduk Logung Kudus, Taj Yasin Ingatkan Perawatan
- Komitmen Gubernur Herman Deru Bantu Perbaikan Jalan dan Bangun RTLH di Ogan Ilir
- Wajah Baru di Polda Jateng, 2 Jenderal Melesat ke Mabes Polri
- Jurnalis UIN Walisongo Diteror Seusai Meliput Diskusi Militerisme