Spesialis Lagu Galau
Jumat, 23 November 2012 – 07:41 WIB
JAKARTA – Luna Maya bisa dibilang sebagai artis yang suka menjajal semua profesi di dunia hiburan. Mulai berakting dalam film, menjadi host acara musik, hingga ikut serta berolah suara melalui beberapa single. Meski begitu, dia merasa senang karena band tersebut juga banyak digemari masyarakat. Jadi, kalau dibilang D’bagindas numpang tenar dengan menggaet Luna, kenyataannya sebaliknya.
Cewek 29 tahun itu juga terlibat dalam pembuatan klip video musisi Indonesia sebagai model. Yang terbaru, dia membintangi klip video milik band D’bagindas. Kali ini, dia beradu akting dengan Vicky Nitinegoro.
Baca Juga:
D’bagindas menuturkan, mereka memilih Luna Maya sebagai model karena merasa perempuan kelahiran Denpasar, Bali, tersebut mewakili aura untuk lagu yang berjudul Hidup Tapi Mati. Single keempat band itu memang terasa galau. ”Nggak tahu ya, mungkin spesialisasi lagu-lagu galau nih,” komentar Luna ketika ditemui di sela pembuatan klip video di Jakarta kemarin (22/11).
Baca Juga:
JAKARTA – Luna Maya bisa dibilang sebagai artis yang suka menjajal semua profesi di dunia hiburan. Mulai berakting dalam film, menjadi host
BERITA TERKAIT
- Kekasih Dituntut 6 Tahun Penjara, Dinar Candy Sebut Soal Instruksi
- Dapat Tawaran Terjun ke Dunia Politik, Ayu Ting Ting: Gak Ada Bakat
- Ayu Ting Ting Ungkap Kekompakan Keluarga Saat Mencoblos di Pilkada 2024
- Ayu Ting Ting Enggan Terjun ke Dunia Politik, Ini Alasannya
- Band Dongker Berulah, DCDC Pengadilan Musik Ambil Sikap Tegas
- Yatti Surachman Bicara soal Perempuan Hebat di Industri Film dan Musik