Spirit Manchester United untuk Naik Takhta
Man United v Wigan Athletic
Rabu, 14 Januari 2009 – 06:39 WIB

Spirit Manchester United untuk Naik Takhta
Tapi, di atas kertas, United tetap lebih diunggulkan. Selain unggul materi pemain, Ryan Giggs dkk akan tampil di hadapan publik sendiri. United juga selalu menang atas Wigan dalam enam bentrok terakhir.
Baca Juga:
Hanya, mungkin ada beberapa perubahan dalam starting line-up United dengan saat membekuk The Blues (julukan Chelsea). Gary Neville dan Patrice Evra mungkin diistirahatkan dan digantikan dengan Rafael dan John O'Shea.
Namun, itu tidak membuat United mengendurkan kekuatannya. Sebab, mereka sudah bertekad segera tampil sebagai pimpinan klasemen. "Kami sudah tidak sabar untuk memimpin klasemen. Saya harap bulan ini sudah tercapai," tandas Rooney seperti dikutip situs resmi klub.
"Karena itu, kami harus memaksimalkan hasil dalam dua pertandingan ke depan. Setelah kemenangan atas Chelsea, kami yakin mampu terus meningkatkan performa," lanjut striker timnas Inggris tersebut.
MANCHESTER - Mesin gol Manchester United sedang panas. Kemenangan telak Manchester United atas rival beratnya, Chelsea, 3-0 membuat persaingan di
BERITA TERKAIT
- 10 Pemain Persebaya Raih Kemenangan Penting dari Madura United
- LA Lakers Hancur Lebur di Gim 1 Babak Pertama NBA Playoffs
- Liga Inggris: Aston Villa Taklukkan Newcastle United 4-1
- Persija Menang, Persib Butuh 8 Poin, Cek Klasemen Liga 1
- Hasil NBA Playoffs: Nuggets Pukul Clippers, Pacers Hantam Bucks
- Marc Marquez Terus Mendominasi, Ducati Beri Warning kepada Pecco Bagnaia?