Spirit Pasukan Muda
Selasa, 26 Februari 2013 – 07:47 WIB
"Memang banyak pemain muda di Persema. Tapi, saya optimistis mereka mampu merebut kemenangan," ucap pelatih asal Makedonia tersebut.
Baca Juga:
Slave juga tidak khawatir dengan soliditas tim. Walau Leo -panggilan Leonard Tupamahu- dan Irfan Raditya baru bergabung sehari sebelum berangkat ke Rembang, Slave menilai tidak ada masalah dengan adaptasi.
Dua bek senior itu dianggap bisa cepat beradaptasi dengan pemain lain. Apalagi, musim lalu Leo memperkuat Persema. "Bergabungnya Leo dan Irfan membuat kami lebih tenang," ucapnya.
Saat menghadapi PSIR, Slave bakal menggunakan pola 4-4-2. Posisi kiper dipercayakan kepada Ruhanda Mardiasyah. Di belakang ada Syaiful Indra Cahya, Leonard Tupamahu, Irfan Raditya, dan Nehemia Marthen.
MALANG - Laga perdana Persema di Indonesian Premier League (IPL) nanti sore bakal penuh tantangan. Sebab, Persema mengusung banyak pemain muda yang
BERITA TERKAIT
- Gagal Juara China Masters 2024, Jonatan Christie Merasa Ada yang Mengganjal
- Jonatan Christie Tumbang, Trofi China Masters 2024 Milik Anders Antonsen
- Live Streaming Final China Masters 2024 Jojo Vs Antonsen, Sekarang!
- Final China Masters 2024 Dibuka dengan Dramatis, 93 Menit
- Pelatih Persib Mengeluhkan Rumput Stadion GBLA, Hodak: Apa yang Mereka Perbaiki?
- Indonesia Siap Jadi Penyelenggara FIBA 3x3 Challengger and Woman Series World Tour 2025