Spirit Revans Elang Super
Rabu, 01 Juni 2011 – 12:58 WIB

Spirit Revans Elang Super
"Kami akan berusaha menampilan permainan bagus dan meraih hasil bagus pula. Kami tidak ingin mengecewakan fans kami," tambah pemain 24 tahun dan pemilik 37 caps itu.
Baca Juga:
Kendati hanya berlabel uji coba, publik Nigeria menyambut antusias kedatangan Argentina. Fans Elang Super memang sudah lama dahaga menyaksikan laga besar tim kesayangannya di Abuja sejak uji coba melawan Brazil pada Juni 2003.
Sayang, demi pertimbangan keamanan, NFF (Federasi Sepak Bola Nigeria) hanya menjual 25 ribu tiket ke publik. Itu pun hanya tiket kelas ekonomi dengan banderol USD 17 (Rp 170 ribu). Padahal, kapasitas Stadion Nasional Abuja adalah 60 ribu penonton. (dns/ca)
Perkiraan Pemain
ABUJA - Nigeria gagal total di Piala Dunia 2010. Mereka gagal lolos dari fase grup salah satunya karena kekalahan menyakitkan 0-1 saat melawan Argentina
BERITA TERKAIT
- Liga 1: Andre Rosiade Merasa Semen Padang Sudah Diatur untuk Degradasi
- Fadil Imran Punya Target Tinggi, Fajar Alfian Cs Harus Tembus Final Sudirman Cup 2025
- Tanpa Jorji, Fajar Alfian cs Raih Kemenangan di Pertandingan Simulasi Sudirman Cup 2025
- Sudirman Cup 2025: Ini Target dari Menpora Dito Ariotedjo
- Menpora Dito Punya Harapan Besar Terhadap Kepengurusan Baru BWF
- Kabar Kurang Sedap dari Tim Bulu Tangkis Indonesia Menjelang Sudirman Cup 2025