Sponsori Star Island Singapore Countdown, JCB Beri Banyak Diskon
Selasa, 01 November 2022 – 16:45 WIB

Ilustrasi Pesta Kembang Api Tahun Baru. Foto : Ricardo/JPNN.com
Semburan kembang api yang dibuat khusus ini akan menghiasi langit malam Marina Bay untuk pertama kalinya dalam tiga tahun terakhir.
Pertunjukan ini akan berlangsung selama 70 Menit yang menampilkan kembang api spektakuler dan lampu-lampu yang memukau, audio 3D surround yang imersif, dan hiburan kelas dunia. (jlo/jpnn)
JCB mensponsori pesta kembang api Star Island Singapore Countdown Edition 2022-2023.
Redaktur & Reporter : Djainab Natalia Saroh
BERITA TERKAIT
- Warga Bandung Protes Bunyi Kembang Api di Malam Hari, Begini Faktanya
- BNI Bersama JCB Gelar Lucky Draw Berhadiah ke Universal Studio Jepang
- JCB Indonesia Award 2025 Berikan 18 Penghargaan bagi Mitra Bisnis Terbaik di Indonesia
- Batavia PIK Sukses Hadirkan Euforia Tahun Baru, Ada Pasar Rakjat Bernuansa Tempo Dulu
- Heboh Penampakan Bola Api Misterius di Yogyakarta, Warga Kaitkan dengan Banaspati
- 12 Pelaku Tawuran di Sawah Besar pada Malam Tahun Baru Ditangkap Polisi