Sportwashing
Oleh: Dhimam Abror Djuraid

Al-Shehab sering me-retweet kicauan yang memperjuangkan hak-hak perempuan.
Ketika ia berlibur ke Arab Saudi untuk menjenguk keluarga ia ditangkap dan diadili lalu divonis 6 tahun penjara.
Dia melakukan banding, tetapi malah dihukum 34 tahun penjara.
Alasannya, kicauannya mengakibatkan instabilitas keamanan, padahal follower-nya hanya dua ribu orang.
Yang terbaru, pengadilan Arab Saudi menghukum Imam Masjid Al-Haram Sheikh Saleh Al-Taleb 10 tahun penjara karena mengritisi pemerintah dalam khutbahnya.
Skeikh Taleb dipecat dari jabatannya sebagai imam Masjid Al-Haram setelah ditangkap ditangkap pada Agustus 2018.
Tidak ada penjelasan resmi atas penahanan ulama berusia 48 tahun itu.
Akan tetapi, kelompok hak asasi manusia mengatakan penangkapannya terjadi setelah dia menyampaikan khotbah tentang kewajiban umat Islam untuk berbicara menentang kejahatan di depan umum.
Sportwashing dituduhkan kepada Pemerintah Arab Saudi di bawah Pangeran MBS yang beberapa waktu terakhir ini banyak menyelenggarakan event internasional.
- Perkuat Hubungan Dua Negara, Mohsein Saleh Al Badegel Pertemukan Bamsoet & KADIN Saudi
- MIND ID Terima Kunjungan Menteri Perindustrian dan SDM Arab Saudi di Indonesia
- Kementerian P2MI Memfasilitasi Kepulangan 124 Pekerja Migran dari Arab Saudi
- Menteri Industri Arab Saudi Bakal ke Indonesia, Bahas Kerja Sama Sektor Unggulan
- 3 Olahraga yang Aman Dilakukan Penderita Asma
- Sebut Denda Besar Sekali, AMPHURI Ingatkan Pemegang Visa Umrah Taat Tenggat Keluar dari Saudi