Sprint MotoGP Austria: 6 Pembalap Tabrakan, Rossi Tutup Muka, Pecco Juara
Sabtu, 19 Agustus 2023 – 21:15 WIB

Kekacauan di Tikungan 1 Lap 1 Sprint MotoGP Austria 2023. Foto: Rafa Marrodan/motogp
Pembalap Pramac Ducati itu menyebut tidak tahu penyeban insiden di Turn 1.
"Saya hanya mencoba menekan di tikungan pertama sebelum insiden itu. Saya tidak tahu siapa yang salah. Saya hanya berusah terus melaju karena saya merasa motor ini sedang bagus di sini," tutur Martin. (adk/jpnn/mgp)
Hasil Sprint MotoGP Austria 2023motogp
Sprint MotoGP Austria penuh dengan drama. Belum selesai tikungan pertama setelah start, ada tabrakan.
Redaktur & Reporter : Mufthia Ridwan
BERITA TERKAIT
- MotoGP 2025: Reaksi Diggia Setelah Momen di Qatar 'Dirusak' Alex Marquez
- Klasemen MotoGP dan Jadwal Lengkap Balapan 2025
- Jorge Martin Patah Tulang Rusuk Seusai Terjatuh di MotoGP Qatar 2025
- Petaka di MotoGP Qatar, Jorge Martin Celaka, 6 Tulang Patah
- Alex Marquez pun Menyerah saat Lihat Marc Marquez Begitu
- Pecco Ungkap Strategi Mencengangkan Untuk Race MotoGP Qatar