Spurs Dibungkam City, Mourinho Soroti 2 Kesialan Timnya
Minggu, 14 Februari 2021 – 13:02 WIB

Manajer Tottenham Hotspur Jose Mourinho (kiri) menghibur bek Eric Dier setelah menelan kekalahan 0-3 melawan Manchester City dalam lanjutan Liga Inggris di Stadion Etihad, Manchester, Inggris, Sabtu (13/2/2021) waktu setempat. (ANTARA/REUTERS/POOL/Tim Keeton)
"Para pemain terus berjuang hingga akhir, dan saya merasa hasil ini terlalu sadis, amat sangat sadis," pungkas Mourinho.
Hasil itu membuat Tottenham menelan empat kekalahan dalam lima pertandingan Liga Inggris terakhirnya dan tertahan di urutan kedelapan klasemen sementara dengan raihan 36 poin.
Tottenham selanjutnya akan bertandang ke Austria menghadapi Wolfsberger dalam leg pertama 32 besar Liga Europa pada Kamis (18/2), sebelum menyambangi markas West Ham United tiga hari berselang.(Antara/jpnn)
Mourinho menyoroti dua kesialan yang dialami timnya saat Tottenham Hotspur dibungkam Manchester City.
Redaktur & Reporter : Ken Girsang
BERITA TERKAIT
- MU Bakal Bangun Stadion Baru di Dekat Old Trafford, Berkapasitas 100 Ribu Penonton
- Liverpool vs Southampton 3-1, Mohamed Salah Cetak 2 Gol
- Liga Inggris: Manchester City Takluk 0-1 dari Nottingham Forest
- Nottingham Forest vs Man City, Pep Guardiola Sanjung Penampilan The Tricky Trees Musim Ini
- Thierry Henry Yakin Arsenal Bisa Menjadi Juara Liga Champions
- Rodri Kembali Berlatih Pascacedera Lutut Parah