Spurs Jadi Korban Rasisme Lagi
Sabtu, 16 Maret 2013 – 18:14 WIB

Spurs Jadi Korban Rasisme Lagi
TOTTENHAM Hotspur jadi langganan bullying saat bertarung di Europa League. Kalau sebelumnya mereka dikerjai tifosi Lazio dalam dua bentrok, kemarin dini hari WIB, klub berjuluk Spurs itu dikerjai fans Inter Milan. "Ini benar-benar situasi yang sensitif. UEFA harus beraksi menanggapi masalah ini. Sangat-sangat mudah kami mendengar ejekan-ejekan, jadi agak aneh bila UEFA tidak beraksi," jelas Boas, seperti dikutip Reuters.
Saat melawan Lazio, fakta bahwa Tottenham identik dengan Yahudi menjadi bahan celaan, maka ketika melawan Inter, para pemain berkulit hitam yang jadi sasaran. Striker Tottenham asal Togo Emmanuel Adebayor paling sering jadi sasaran.
Baca Juga:
Para fans Inter sengaja melempari para pemain Tottenham dengan balon berbentuk pisang berwarna kuning. Itu simbol dari penghinaan rasis seolah mengejek para pemain berkulit gelap sebagai monyet. Penghinaan yang membuat manajer Tottenham Andre Villas Boas geram.
Baca Juga:
TOTTENHAM Hotspur jadi langganan bullying saat bertarung di Europa League. Kalau sebelumnya mereka dikerjai tifosi Lazio dalam dua bentrok, kemarin
BERITA TERKAIT
- Peluang Salah Memenangkan Ballon d’Or Lebih Besar jika Liverpool Juara
- Timnas Indonesia Bernuansa Barcelona setelah Kedatangan Jordi Cruyff
- Pordasi dan Pemda Bali Kolaborasi Percepat Zona Bebas Penyakit Kuda
- Bejo Sugiantoro Tutup Usia, Sempat Tak Sadarkan Diri Kala Bermain Futsal
- Pelita Jaya Gelar Prosesi Pemberian Cincin Juara IBL 2024 di GOR Soemantri
- PSSI belum Pastikan Indra Sjafri jadi Pelatih Timnas untuk SEA Games 2025