Spurs Kalah di Kandang, Manajernya Tetap Merasa Bangga
Senin, 20 September 2021 – 06:46 WIB

Pelatih Tottenham Hotspur, Nuno Espirito Santo. Foto: (Daily Star)
Skor 0-3 untuk keunggulan Chelsea bertahan hingga laga berjuluk London Derby itu berakhir.
"Permainan berubah total dan Chelsea mengambil kendali menjadi tim yang lebih baik di babak kedua," tutur Nuno.
Hasil itu menempatkan Spurs di peringkat ketujuh klasemen sementara Premier League 2021/20211 dengan sembilan poin. Dari lima laga, klub milik ENIC Group itu telah membukukan tiga kemenangan dan mengalami dua kekalahan.(mcr9/jpnn)
Manajer Tottenham Hotspur Nuno Espirito Santo mengaku bangga dengan tim asuhannya yang mampu mengimbangi Chelsea pada babak pertama.
Redaktur : Antoni
Reporter : Dea Hardianingsih
BERITA TERKAIT
- Cedera Pergelangan Kaki, Erling Haaland Bakal Absen Memperkuat Manchester City
- Chelsea Harus Bayar 5 Juta Pounds ke MU jika Batal Mempermanenkan Sancho
- Chelsea vs Copenhagen: Asa Kevin Diks cs Masih Terbuka
- MU Bakal Bangun Stadion Baru di Dekat Old Trafford, Berkapasitas 100 Ribu Penonton
- Liverpool vs Southampton 3-1, Mohamed Salah Cetak 2 Gol
- Liga Inggris: Manchester City Takluk 0-1 dari Nottingham Forest