SRA Diduga Depresi Berat, Gelap Mata, Ayahnya Jadi Korban
Sabtu, 28 Agustus 2021 – 22:38 WIB

SRA (26), pelaku kasus pembunuhan saat di Mapolsek Cengkareng, Jakarta Barat, Jumat (27/8). Foto: Humas Polres Metro Jakarta Barat
Kedua warga itu kemudian langsung keluar rumah dan melihat korban dalam keadaan terluka sambil memegang perut yang berdarah.
Selain itu, kedua warga itu juga melihat pelaku memegang pisau. Selanjutnya, kedua warga langsung membawa korban ke rumah sakit. Nahas, korban meninggal dunia dalam perjalanan.
Adapun pelaku langsung ditangkap warga setempat. (cr1/jpnn)
SRA (26) diduga depresi berat hingga nekat menikam ayahnya sendiri di Cengkareng
Redaktur : Adil
Reporter : Dean Pahrevi
BERITA TERKAIT
- Depresi Bakalan Ambyar dengan Mengonsumsi 5 Makanan Ini
- 6 Khasiat Lemon Campur Daun Mint, Sakit Kepala Bakalan Ambyar
- Tragis Kematian Pria di Apartemen Cengkareng Jakbar
- Polisi Tewas Akibat Tabrak Lari di Cengkareng Jakarta Barat
- Pelaku Perusakan Mobil di Cengkareng Jakarta Barat Disambut Para Tahanan
- Atasi Depresi dengan Mengonsumsi 5 Makanan Ini