Sri Mulyani Bagi-Bagi Hadiah Duit Puluhan Miliar Rupiah ke Daerah, Ini Daftarnya
Senin, 26 September 2022 – 18:13 WIB

Menteri Keuangan (Menkeu) Sri Mulyani mengganjar daerah yang mampu mengendalikan inflasi di wilayahnya dengan hadiah. Foto: Ricardo/JPNN.com
Lalu, Kota Kendari Rp 10,45 miliar, Kota Pematang Siantar Rp 10,44 miliar, Parepare dan Probolinggo masing-masing Rp 10,42 miliar, Balikpapan, Metro, dan Samarinda masing-masing Rp 10,4 miliar, serta Tasikmalaya Rp 10,39 miliar.
"Mereka-mereka ini yang diberikan insentif daerah dengan rata-rata hadiahnya adalah sekitar Rp10 miliar kepada daerah yang berprestasi mengendalikan inflasi di daerah masing-masing," ungkap Sri Mulyani.(antara/jpnn)
Menteri Keuangan (Menkeu) Sri Mulyani mengganjar daerah yang mampu mengendalikan inflasi di wilayahnya dengan hadiah.
Redaktur & Reporter : Elvi Robiatul
BERITA TERKAIT
- Bitcoin Menawarkan Solusi Perlindungan Nilai Aset dari Inflasi
- Catatan Utang Indonesia Terbaru, Sebegini Nilainya
- Menkeu: Kalau Tunjangan Profesi Lebih Kecil dari Tukin, Kami Tambahkan
- Sri Mulyani Ungkap tak Semua Dosen Terima Tukin, Begini Penjelasannya
- Kabar Gembira tentang Pencairan Tukin Dosen ASN, Alhamdulillah
- Lebaran 2025 Menceritakan Keresahan, Ekonom Nilai Perlu Evaluasi Ekonomi