Sri Mulyani: Jangan Didramatisir
Hasil Akhir Pansus Century
Rabu, 03 Maret 2010 – 12:38 WIB

Sri Mulyani: Jangan Didramatisir
JAKARTA- Menteri Perekonomian, Sri Mulyani menegaskan apapaun kesimpulan akhir dalam Rapat Paripurna DPR RI terkait Pansus Century, tidak akan mengganggu sistem perekonomian Indonesia.
"Mekanisme kenegaraan kita pasti punya solusi yang baik dan setiap pimpinan di legislatif dan eksekutif semua punya tanggungjawab untuk menjaga perekonomian dan kepentingan yang lebih besar juga. Saya rasa pasti ada solusinya, tidak perlu didramatisir," kata Sri Mulyani kepada wartawan, Rabu (3/3)
Baca Juga:
Meski kasus Bank Century cukup menyita perhatian publik, Sri optimis penyelesaian kasus ini tidak akan berpengaruh pada larinya investor atau arus modal keluar.
"Insyallah tidak terjadi demikian. Jangan dipicu dengan spekulasi yang tidak perlu," katanya.
JAKARTA- Menteri Perekonomian, Sri Mulyani menegaskan apapaun kesimpulan akhir dalam Rapat Paripurna DPR RI terkait Pansus Century, tidak akan mengganggu
BERITA TERKAIT
- Iwan Sunito Siap Dukung Program 3 Juta Rumah Lewat Kolaborasi Swasta
- Rencana Impor Diklaim Tak Bakal Ganggu Swasembada Pangan Nasional
- Dirut Bank DKI Jamin Dana Nasabah Aman dan Non-tunai KJP Plus Tetap Lancar
- Harga Emas Antam Hari Ini 20 April 2025, UBS dan Galeri24 Sama Saja
- Transaksi Tabungan Emas Pegadaian Diproyeksikan Naik 10 Kali Lipat pada Akhir April
- 165.466 Kendaraan Meninggalkan Jabotabek saat Libur Panjang