Sri Mulyani Menyikut Calon Menteri Keuangan Era Prabowo
Soal Tommy. Pria kelahiran Jakarta, 7 Mei 1972 itu dilantik oleh Presiden Jokowi sebagai Wakil Menteri Keuangan II pada bulan lalu.
Pelantikan tersebut berdasarkan Keputusan Presiden RI Nomor 45 M Tahun 2024 tentang Pemberhentian dan Pengangkatan Wakil Menteri Kabinet Indonesia Maju Periode 2019-2024.
Keponakan Prabowo itu bertugas untuk mempermudah koordinasi penyusunan Rancangan Anggaran Pendapatan dan Belanja Negara (RAPBN) Tahun Anggaran 2025, terutama dalam kaitannya dengan program Makan Bergizi Gratis (MBG).
Tommy sebelumnya merupakan anggota Bidang Ekonomi dan Keuangan Gugus Tugas Sinkronisasi Prabowo-Gibran. Tommy juga merupakan Bendahara Umum Partai Gerindra. (antara/jpnn)
Kamu Sudah Menonton Video Terbaru Berikut ini?
Bu Sri Mulyani juga mengasih tanda siapa Menteri Keuangan berikutnya. Seorang pria, kelahiran 1972.
Redaktur & Reporter : Mufthia Ridwan
- PPN Bakal Naik 12 Persen, Gaikindo Merespons Begini
- Sri Mulyani Keukeuh PPN Naik jadi 12 Persen pada 2025, Siap-Siap ya Rakyat!
- Sri Mulyani Buka-bukaan soal Peluang APBN Perubahan, Permintaan Prabowo?
- Sri Mulyani Akui Kemenangan Donald Trump Punya Pengaruh Besar
- Menko Airlangga Bahas soal Insentif Kendaraan, Lalu Sebut Nama Sri Mulyani
- Sikap Keuangan