Sri Mulyani Tak Sudi Mundur
Kamis, 04 Maret 2010 – 14:16 WIB

Foto : Bloomberg
‘’Yang diutamakan dalam kasus ini adalah kebenaran. Saya selaku pribadi dan juga sebagai yang paling bertanggungjawab, juga mengedepankan kebenaran. Saya bertanggungjawab penuh pada kebenaran dalam kasus ini. Seperti yang sudah saya katakan, bahwa dalam menjalankan kewenangan negara, gejolak maupun krisis yang terjadi ataupun tindakan yang diambil, kebenaran utama adalah esesial dari kewenangan yang saya miliki,’’ jelasnya.
Baca Juga:
Namun kata Sri, kebenaran berdasarkan kewenangan dan tanggungjawabnya selaku pemegang kebijakan melakukan bailout century saat itu, belum tentu sama dengan kebenaran yang tengah diusung para wakil rakyat di DPR RI.
‘’Tentunya, kewenangan yang saya miliki dan tanggungjawabnya berbeda dengan kebenaran menurut politik dan kekuasaan. Sejarah nanti akan mengerti tentang posisi kebijakan tersebut dilakukan,’’ kata Sri.
Mengenai isi dari poin C yakni penegakan hukum, Sri kembali menegaskan bahwa dirinya sejak awal menjadi pihak yang konsisten dalam penegakan hukum.’’Saya sudah ungkapkan berkali-kali, bahwa selayaknya pada siapa yang melanggar ketentuan hukum, untuk ditindak sesuai aturan dan hukum,’’ tegasnya.
JAKARTA—Menkeu Sri Mulyani Indrawati tetap tampil tenang meski hasil akhir pembahasan mega skandal Bank Century di Paripurna DPR RI, merekomendasikan
BERITA TERKAIT
- Gaji sebagai Honorer Langsung Dihentikan, tetapi Bikin Senang
- Kasus Viral Ini Harus jadi Pelajaran Seluruh PPPK, Jangan Main-main
- Sidang Dakwaan Mbak Ita, Jaksa KPK Soroti Peran Suaminya sebagai Perantara
- Penyebab Utama Kartu Tes PPPK Tahap 2 Belum Bisa Dicetak, Jangan Panik ya
- Jaksa KPK Tuding Mbak Ita Potong Hak ASN Pemkot Semarang
- Heboh Pengeroyokan di Kantor Polsek, Kapolda Riau Langsung Copot Jabatan Anak Buah