Srikandi Ganjar Bersama Anak Muda Asli Dayak Gelar Turnamen Voli
Kamis, 12 Januari 2023 – 03:18 WIB
"Permainan bola voli sangat digemari para perempuan milenial di Desa Tuwung dan menjadi tempat berkumpul mereka," ujar dia.
Pada turnamen itu, sejumlah tim memperebutkan hadiah jutaan rupiah yang sudah disiapkan Srikandi Ganjar.
Salah satu peserta, Thalita (18) mengaku senang bisa berpartisipasi dalam turnamen bola voli tersebut.
"Kegiatan ini sangat positif. Ditambah lagi olahraga bola voli memang digemari para perempuan di daerah ini," ujar dia. (cuy/jpnn)
Sukarelawan pendukung Ganjar Pranowo melibatkan anak muda asli Dayak untuk menggelar turnamen voli di Kalimantan Tengah.
Redaktur & Reporter : Elfany Kurniawan
BERITA TERKAIT
- Gandeng YKSE, Insight Investments Jawab Tantangan Finansial Anak Muda
- Siap Menangkan RIDO jika Pilkada Jakarta 2 Putaran, PP DKI Ajak Anak Muda Gunakan Hak Suara
- Kementrans dan LDPP Siapkan Beasiswa Patriot Bagi Anak-anak Muda yang Ingin Kuliah
- Usia Penonton Konten Pornografi di Australia Semakin Muda
- Pemuda Muhamadiyah Harus Siap Hadapi Tantangan Politik Menuju Indonesia Emas 2045
- Tri Adhianto-Abdul Harris Bobihoe Elektabilitasnya Moncer di Kalangan Anak Muda