Srikandi Ganjar Gelar Pelatihan Cara Membuat Tikar dari Daun Pandan
![Srikandi Ganjar Gelar Pelatihan Cara Membuat Tikar dari Daun Pandan](https://cloud.jpnn.com/photo/arsip/normal/2023/06/14/kegiatan-pelatihan-membuat-kerajinan-tangan-berupa-tikar-dar-4nbc.jpg)
Dia menjelaskan masyarakat setempat menjual tikar-tikar yang sudah dibuat ke pasar terdekat atau menerima pesanan.
Fenti mengatakan tikar itu dibanderol dengan harga Rp 50 ribu per meter.
Di sela kegiatan tersebut, Fenti juga memperkenalkan sosok Ganjar Pranowo kepada para ibu-ibu yang menghadiri pelatihan tersebut.
Yuliana salah satu peserta yang mengaku sangat antusiasme mengikuti acara tersebut. Dia mengatakan kegiatan tersebut sangat baik dan bermanfaat, karena bisa membantu perekonomian masyarakat sekitar.
Dia berharap agar Srikandi Ganjar terus membuat kegiatan yang bermanfaat di wilayah lain, khususnya di Jambi.
"Kegiatan ini keren banget dan sangat bermanfaat. Terima kasih Srikandi Ganjar Jambi," kata Yuliana. (cuy/jpnn)
Kamu Sudah Menonton Video Terbaru Berikut ini?
Sukarelawan Srikandi Ganjar mengadakan kegiatan pelatihan membuat tikar dari daun pandan bersama perempuan milenial dan ibu-ibu di Jambi.
Redaktur & Reporter : Elfany Kurniawan
- PBSI Berharap Pemain dan Pelatih punya Mental Baja seusai Latihan di Situ Lembang
- Pertamina Gelar Program Pelatihan Pembalap Muda Indonesia Bersama VR46 Riders Academy
- Begini Cara BNI Memberdayakan Pekerja Migran Indonesia di Hong Kong
- Megawati Anggap Ganjar Sudah Benar Bersikap Tolak Kedatangan Israel ke Indonesia
- Mau Bekerja di Jepang? Begini Syarat yang Harus Dipenuhi
- 4 Perbedaan Dokter Spesialis dan Dokter Umum