Srikandi Ganjar Gelar Pelatihan Public Speaking Untuk Asah Kemampuan Milenial
Senin, 04 September 2023 – 17:01 WIB

Pelatihan publci speaking yang diadakan Srikandi Ganjar. Dok: sukarelawan Ganjar.
Di sela kegiatan tersebut, Kholifah tidak lupa memperkenalkan sosok Ganjar Pranowo sebagai calon presiden (capres) 2024 kepada para peserta yang hadir.
Dia mengatakan rupanya para peserta sudah mengenal Gubernur Jawa Tengah itu melalui media sosial dan televisi.
“Para milenial di sini, khususnya perempuan siap Ganjar," ungkap dia.
Sementara manfaat dari pelatihan public speaking itu dirasakan para peserta seperti salah seorang perempuan muda asal Kalsel bernama Putri.
"Kegiatannya seru banget. Dengan kegiatan ini saya jadi punya banyak kenalan. Tadi belajar public speaking kemudian hambatannya dan solusinya. Sangat sangat bermanfaat," ungkap Putri. (cuy/jpnn)
Sukarelawan Srikandi Ganjar mengadakan pelatihan public speaking bersama milenial yang ada di Kalsel.
Redaktur & Reporter : Elfany Kurniawan
BERITA TERKAIT
- Waka MPR Ibas Ajak Generasi Muda Kembangkan Ekonomi Kreatif Lokal ke Kancah Global
- Gus Hayid Dapat Gelar Certified Speaking Master dari EPDC
- Santai Sore di Rooftop Kekinian Le Braga Bandung, Milenial Wajib Tahu
- Milenial Sambut Positif Program Pemberdayaan UMKM
- 59% Gen Z dan Milenial Gunakan Paylater untuk Atur Cash Flow
- Gen Z dan Milenial Punya Gaya Cicilan Berbeda, Ini Tips dari Insight Investments