Srikandi Ganjar Jabar Fasilitasi Kreativitas Perempuan Milenial Lewat Fashion Show di Tasikmalaya
Minggu, 28 Agustus 2022 – 20:34 WIB
Dia juga meminta Ganjar untuk terus merangkul dan mengedepankan suara para perempuan milenial.
“Pak Ganjar sudah dua periode memimpin Jawa Tengah, ini saat yang tepat untuk naik ke jenjang nasional untuk menjadi presiden. Harapannya, semoga Pak Ganjar bisa terus merangkul mileninial agar lebih peka terhadap politik juga,” katanya.
Kegiatan kali ini juga turut dimeriahkan oleh penampilan dance dan band dari Pedascoustic. Para peserta yang hadir juga mendapatkan doorprize. (rhs/jpnn)
Jangan Sampai Ketinggalan Video Pilihan Redaksi ini:
Selain mengasah kreativitas dan bakat perempuan milenial dengan fashion show, Srikandi Ganjar juga memberi dukungan untuk Ganjar Pranowo menjadi Presiden 2024.
Redaktur & Reporter : Rah Mahatma Sakti
BERITA TERKAIT
- Majukan Brand Lokal Indonesia Melalui Panggung Hybrid Fashion Show
- Jadi Ketum KAGAMA, Basuki Hadimuljono Berkomitmen Lanjutkan Program Ganjar Pranowo
- Kagama Menggelar Munas XIV, Ini Agendanya
- Polisi Bongkar Pabrik Obat Keras Ilegal di Tasikmalaya, Omzet Miliaran Rupiah
- Hari Pahlawan Nasional: KAI Ajak Puluhan Anak Fashion Show di LRT Jabodebek
- Teuku Wisnu Ingin Fashion Show Malang Strudel Jadi Event Tahunan