Srikandi Hanura Pecahkan Rekor MURI
Jalan Sehat 10 Ribu Srikandi Bercaping
Minggu, 27 Mei 2012 – 10:29 WIB
JAKARTA -- Srikandi Hati Nurani Rakyat (Hanura) memeringati ulang tahun pertama. Srikandi Hanura merupakan salah satu organisasi otonom partai yang beranggotakan wanita muda, cerdas dan amanah, sesuai jargon Srikandi Hanura, Minggu (27/5) dengan memecahkan rekor Museum Rekor Indonesia (MURI). "Ini dicatatkan dalam MURI sebagai pemecah rekor wanita gunakan caping terbanyak, yaitu sejumlah 10 ribu wanita srikandi bercaping," kata Ketua Umum Srikandi Hanura Miryam S. Haryani, Minggu (27/5) di Monas.
Pemecahan rekor MURI itu dilakukan dengan pawai bertajuk 'Jalan Sehat Bersama 10 ribu Wanita Srikandi Hanura menggunakan Topi Tradisional Caping'.
Baca Juga:
Jalan Sehat mengambil lokasi start di Silang Barat Daya Monumen Nasional menuju Bundaran Hotel Indonesia (HI), memutar dan selanjutnya kembali ke Silang Barat Daya Monas.
Baca Juga:
JAKARTA -- Srikandi Hati Nurani Rakyat (Hanura) memeringati ulang tahun pertama. Srikandi Hanura merupakan salah satu organisasi otonom partai yang
BERITA TERKAIT
- Tutup Mata atas Aduan Ribka Tjiptaning, Sejumlah Komisioner KPU Jabar Diperingatkan DKPP
- Hakim Pertanyakan Alfedri-Husni ke MK Padahal Petahana
- MKD Akan Panggil Uya Kuya Terkait Konten Kebakaran di Los Angeles
- IMLA Meragukan Komitmen Netanyahu soal Gencatan Senjata di Gaza
- Pertemuan Megawati dan Prabowo Bakal Memecah Dominasi Jokowi
- KPUD dan Bawaslu Siak Patahkan Tudingan Alfedri-Husni di Sidang MK