Sriwijaya FC Masih Bergantung Pada Mahamadou N'Diaye
Selasa, 22 Mei 2018 – 21:42 WIB
Situasi ini juga yang membuat banyaknya bola mati Sriwijaya FC kala melawan PSMS Medan tidak bisa dimanfaatkan dengan baik. Saat di Stadion Teladan Medan, Sriwijaya FC catatkan 11 kali sepak pojok dan mendapatkan delapan kali free kick.
"Tidak bisa dimanfaatkannya bola mati lawan PSMS juga ada pengaruh dengan absennya Ndiaye. Dia memiliki peran sebagaimana pemain lainnya karena setiap pemain punya job desk masing-masing. Kembalinya N'Diaye diharapkan ada perbaikan," terang suami Dinda Ety ini. (kmd/ion)
Sriwijaya FC tidak bisa memungkiri masih ketergantungan dengan servis Mahamadou N'Diaye.
Redaktur & Reporter : Budi
BERITA TERKAIT
- Sriwijaya FC Pecat Coach Yoyo
- Pelatih PSMS Yakin Bisa Redam Permainan Sriwijaya FC
- Bertandang ke Medan, Pelatih Sriwijaya FC Pastikan Pemainnya Tak Pura-pura Cedera saat Unggul
- Sriwijaya FC Gelar Laga Uji Coba Sebelum Hadapi PSMS Medan
- Liga 2 2023/2024 Hari Pertama: Persiba Bernasib Buruk, Duo Jatim Menang
- Liga 2 2022 Dihentikan, Sriwijaya FC Kecewa Berat, Begini Pernyataannya