Sriwijaya FC vs Persipura, Polisi Minta Fan Tuan Rumah Damai
Jumat, 13 April 2018 – 03:45 WIB
”Kami sangat mengapresiasi Kapolresta Palembang dan jajarannya, atas kepeduliannya menginisiasi kegiatan deklarasi damai suporter SFC ini,” ucap Ucok.
Senada dikatakan suporter Sriwijaya FC, dari Sriwijaya Mania diwakili Aan, M Husain dari Ultras, dan Aryadi Neori dari Singa Mania.
Mereka berterima kasih, atas upaya Polresta Palembang yang tidak hanya bertugas menjaga ketertiban dan keamanan, sebelum hingga setelah pertandingan SFC.
Tapi juga menjadi inisiator deklarasi komitmen perdamaian antarkelompok suporter SFC. (kms/air/ce1)
Fan Sriwijaya FC dipastikan bakal memadati Stadion Jakabaring, Palembang, saat tim berjuluk Laskar Wong Kito tersebut menjamu Persipura, Jumat (13/4) sore.
Redaktur & Reporter : Budi
BERITA TERKAIT
- Momen Polda Riau Gelar Nobar Timnas Indonesia U-23 vs Uzbekistan, Lihat
- PN-SSI Minta PSSI Bisa Evaluasi Aturan Away di Musim Depan
- Suporter di Laga Kandang Sepi, Bali United Akan Turunkan Harga Tiket
- Suporter Ricuh Lagi, Ketua Komisi X DPR: Saatnya Penerapan UU Keolahragaan Secara Utuh
- Konkret Dorong Kemajuan Sepak Bola, Prabowo-Gibran Didukung Eks Pemain Timnas dan Suporter di Jatim
- Suporter dari Semarang Ramaikan Final Liga Kampung Soekarno Cup di GBK