Ssstt... Presiden Barcelona Diam-Diam Temui Mantan Direktur Ini

jpnn.com - MEDIA Spanyol heboh dengan pemberitaan terkait pertemuan presiden Barcelona, Josep Maria Bartomeu dengan mantan direktur olahraga Barcelona Andoni Zubizarreta di Cafe Turo, restoran yang terletak di kawasan Tenor Vinas.
Pertemuan itu menjadi tanda tanya besar sebab, pada 5 Januari 2015 lalu, Zubizarreta dipecat oleh Bartomeu sebagai direktur olahraga Barcelona. Pemecatan itu karena sang presiden kecewa dengan beberapa transfer yang dibuat oleh Zubizarreta.
Namun dengan adanya pertemuan itu kisruh antara Zubizarreta dan Bartomeu sepertinya sudah berakhir.
Sport memberitakan tidak ada yang tahu pasti apa yang dibahas dalam pertemuan yang kabarnya berlangsung selama satu setengah jam tersebut.(ray/jpnn)
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
- Sudirman Cup 2025: Harapan di Tengah Tantangan Tim Bulu Tangkis Indonesia
- Gregoria Mariska Tunjung Absen di Sudirman Cup 2025, Digantikan Ester Nurumi
- Jorji Absen, Ester Bersama Putri KW Tumpuan Tunggal Putri di Sudirman Cup 2025
- Zona Degradasi Liga 1 Memanas, Semen Padang Protes Keras
- MotoGP 2025: Jorge Martin Sudah ke Luar RS, tetapi
- Kapten Venezia Jay Idzes Melihat Ada Secercah Harapan Bertahan di Serie A