Ssttt.... Teroris Siapkan Cewek untuk Ledakkan Paspampres
Sabtu, 10 Desember 2016 – 19:29 WIB
Selanjutnya Solihin dan Agus pergi meninggalkan indekos itu. Namun, saat melintas di di bawah jembatan layang Kalimalang, keduanya disergap Densus.
Sekitar 10 menit kemudian atau 15.50, tim menangkap Dian di kosan di Jalan Bintara. Dari penangkapan itu tim menemukan bom yang sudah jadi di dalam kamar 104.
Bom tersimpan di dalam tas ransel warna hitam. Rencananya, bom itu akan diledakkan di Istana Negara pada saat serah terima jaga Paspampres.(boy/jpnn)
JAKARTA - Densus 88 Antiteror Polri menangkap tiga terduga teroris termasuk seorang wanita di Bekasi, Sabtu (10/12). Polisi juga mengamankan
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Kepala Disnakertrans Sumsel Resmi Ditetapkan Sebagai Tersangka Kasus Izin K3
- Virus HMPV Ditemukan di Indonesia, Pimpinan MPR: Tetap Waspada
- Pemkot Bandung Larang Aktivitas Cari Koin di Taman, Ini Alasannya
- Prabowo Masuk Daftar 10 Pemimpin Dunia Berpengaruh, Ketum Garuda Asta Cita Merespons
- Legislator NasDem Dukung Program Prabowo, Tetapi Kritik Keras Rencana Raja Juli
- Tangani Kasus Aneurisma Arteri Koroner, RS Siloam Kebon Jeruk Lakukan Prosedur IVL Koroner Pertama