Sstt...Usut Kasus Novel Bisa dari Sumber Zat Kimia
"Mungkin teman-teman, tetangga Novel yang punya CCTV, bisa saja. Itu bagus," ujarnya.
Menurut Saut, ke depan tentu pengusutan harus lebih khusus dan sistematis.
Dia mencontohkan, jika selama ini fokus pada video, ke depan bisa saja lewat penelusuran toko kimia yang menjadi tempat membeli air keras.
"Kan banyak cara. Memang ngambil (air keras) dari mana? Dari laur? Kan tidak," katanya.
Yang jelas, mantan petinggi Badan Intelijen Negara itu menambahkan, KPK dan Polri terus melakukan koordinasi.
Bahkan, koordinasi kedua lembaga ini dilakukan sebelum adanya kasus Novel.
"Makanya kami mau ada evaluasi dua minggu, sebulan. Jadi koordinasi sudah ada sejak awal, karena informasi kan juga dari kami, maka kami berikan," paparnya. (boy/jpnn)
Wakil Ketua Komisi Pemberantasan Korupsi Thony Saut Situmorang enggan berspekulasi mengenai dalang di balik penyiraman air keras kepada penyidik
Redaktur & Reporter : Boy
- Denny Sumargo Menyesal Datangi Rumah Farhat Abbas, Ini Sebabnya
- Legawa Dipolisikan, Novi Fokus Bujuk Agus Lanjutkan Pengobatan
- Angga Disiram Cuka Para Seusai Antar Pacar, Pelaku 2 Orang Diburu Polisi
- Siram Mantan Bos dengan Air Keras, Armin Terancam Lama di Penjara
- Pengakuan Pelaku Penyiraman Air Keras Terhadap Pelajar SMK, Astaga
- Info Terkini Kasus Guru Disiram Air Keras hingga Buta, AKP Arief Berkata Begini