Stadium Jakarta Benahi Shooting
Minggu, 06 Januari 2013 – 13:15 WIB
JAKARTA - Stadium Jakarta terus berbenah jelang bergulirnya seri kedua Speedy NBL Indonesia. Tim asuhan Abdurrachman Padang itu kini fokus membenahi field goal yang jeblok selama seri pertama di Bandung. Padahal, kata Iyonk"panggilan akrab Yoesran, free throw bisa dimanfaatkan untuk mendulang kemenangan. Dia mencontohkan kekalahan Stadium saat bentrok dengan Dell Aspac Jakarta pada seri pertama di Bandung November lalu. Dari 58 poin yang dihasilkan Aspac, 32 di antaranya berasal dari free throw. "Turnover kami tinggi, sementara free throw lemah. Kami harus berbenah lagi," katanya.
Statistik field goal Stadium memang tidak mencerminkan peringkat mereka di klasemen. Kendati berada di peringkat ketujuh, mereka hanya mampu membukukan catatan akurasi tembakan 32 persen. Angka tersebut merupakan angka paling rendah kedua setelah Tonga BSC Jakarta yang hanya 29 persen.
Baca Juga:
Asisten pelatih Yoesran Fadlilah mengakui, akurasi tembakan anak asuhnya masih buruk. Mereka sejatinya memiliki banyak peluang. Namun, kerap gagal dimaksimalkan. "Free throw anak-anak juga masih sering gagal," kata Yoesran.
Baca Juga:
JAKARTA - Stadium Jakarta terus berbenah jelang bergulirnya seri kedua Speedy NBL Indonesia. Tim asuhan Abdurrachman Padang itu kini fokus
BERITA TERKAIT
- Pj Gubernur Apresiasi Dampak Positif Aquabike World Championship bagi Sumut
- FIBA Asia Cup 2025: Timnas Basket Putra Cari Peluang Kemenangan Melawan Korea
- Begini Langkah Pordasi Menatap Olimpiade LA 2028, Siapkan Program Kesejahteraan Hewan
- Kekuatan Borneo FC di Mata Adam Alis, Pesaing Kuat Liga 1
- Adam Alis Mengaku Betah di Persib, Berharap Dipermanenkan
- Herve Renard: Selamat untuk Timnas Indonesia, Mereka Layak Menang