Staf Presiden Lenis Kogoya Persilakan Benny Wenda Kembali ke Indonesia
Minggu, 06 Desember 2020 – 07:19 WIB
Pria yang juga Ketua Lembaga Masyarakat Adat Tanah Papua itu mengatakan siap menerima kembali Benny Wenda jika menjadi WNI dan bersama membangun Papua.
"Coba lima sampai sepuluh 10 orang Papua yang berpengalaman, berpendidikan seperti Benny Wenda dan tokoh lainnya berkumpul, minta kewenangan pada pemerintah, pasti Papua makin maju. Otsus saja diberikan pemerintah. Mari kita sama-sama bangun Papua," tegas Lenis. (flo/jpnn)
Jangan Sampai Ketinggalan Video Pilihan Redaksi ini:
Staf Ahli Presiden Lenis Kogoya meminta Benny Wenda kembali dan melihat banyak perubahan pembangunan terjadi di Papua.
Redaktur & Reporter : Natalia
BERITA TERKAIT
- Mantan Bupati Ini Ditangkap Polisi terkait Pencabulan Anak
- Jelang Natal & Tahun Baru, Senator Manaray Bersama Kemenhub Sepakat Awasi Harga Tiket ke Papua
- Dukung Penuh Pengamanan Pilkada di Puncak, Tim Asistensi Operasi Damai Cartenz 2024 Turun Gunung
- Khusus Calon PPPK, Ini Info Terkini dari Bu Ani
- Pj Gubernur PBD Ingatkan ASN Agar Tidak Bermental Seperti Bos yang Minta Dilayani
- Suket Dipalsukan Cawagub Papua, Pria ini buat Surat Terbuka untuk Presiden Prabowo