Standar Ujian Nasional Naik Dikeluhkan

Standar Ujian Nasional Naik Dikeluhkan
Standar Ujian Nasional Naik Dikeluhkan

Ditambahkannya, UN seharusnya bukan untuk penentuan kelulusan, tetapi  hanya untuk pemetaan sekolah. “Yang mengetahui kemampuan siswa itu sekolah sendiri, jadi seharusnya yang berhak menentukan kelulusan itu sekolah. Tetapi secara lembaga kami harus bisa mengikuti aturan yang diatas,” ujarnya.

Ia berharap kedepannya ada perhatian bukan hanya standarisasi kelulusan yang ditingkatkan, tetapi sarana dan prasaran sekolahpun ditingkatkan.“SMPN 4 ini cukup berprestasi walaupun sarana dan prasaran masih banyak yang kurang, walapun guru-guru di sini harus berjuang keras,” pungkasnya.(udi/man)

SUBANG-Standar kelulusan Ujian Nasional (UN) Sekolah Menengah Pertama (SMP) dirasa memberatkan. Untuk lulus siswa harus mendapat nilai minimal 5,5.


Redaktur & Reporter : Tim Redaksi

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News