Start Berat Liverpool Tanpa Gerrard
Minggu, 31 Juli 2011 – 21:17 WIB

Start Berat Liverpool Tanpa Gerrard
LONDON - Liverpool akan mengawali musim depan tanpa kehadiran Steven Gerrard. Sang kapten masih belum pulih dari operasi cedera otot pahanya sejak Maret lalu. Kemungkinan dia akan absen hingga September nanti. Karena hal itu, Gerrard bukan hanya absen selama pramusim, tapi dia juga akan absen dalam beberapa pertandingan yang dilakoni The Reds, julukan Liverpool, pada awal musim. Padahal, Dalglish menginginkan start yang mulus.
Jelas itu bukan kabar yang menggembirakan buat Kenny Dalglish, manajer Liverpool. "Steven Gerrard hari ini (kemarin, Red) memulai treatment antibiotic untuk menghindarkan diri dari infeksi," bilang Dalglish," seperti dikutip ESPN.
Baca Juga:
Karena kondisi itu membuat Gerrard masih harus menjalani perawatan di rumah sakit selama beberapa hari. "Setelah itu dia akan kembali ke Melwood untuk menjalani rehabilitasi dan baru bisa bermain September mendatang," lanjut Dalglish.
Baca Juga:
LONDON - Liverpool akan mengawali musim depan tanpa kehadiran Steven Gerrard. Sang kapten masih belum pulih dari operasi cedera otot pahanya sejak
BERITA TERKAIT
- LA Lakers Hancur Lebur di Gim 1 Babak Pertama NBA Playoffs
- Liga Inggris: Aston Villa Taklukkan Newcastle United 4-1
- Persija Menang, Persib Butuh 8 Poin, Cek Klasemen Liga 1
- Hasil NBA Playoffs: Nuggets Pukul Clippers, Pacers Hantam Bucks
- Marc Marquez Terus Mendominasi, Ducati Beri Warning kepada Pecco Bagnaia?
- Peringati HUT Ke-91, GP Ansor Gelar Gowes 91 Km, Menpora Sediakan Doorprize Umrah