Stasiun Senen Masih Disesaki Pemudik
Sabtu, 26 September 2009 – 18:30 WIB

Stasiun Senen Masih Disesaki Pemudik
Selain PRT, tampaknya banyak juga sopir dadakan yang mengantar pemudik balik ke Jakarta, memilih pulang dengan KA kelas ekonomi. "Saya diminta nyopiri mobil tetangga yang balik ke Jakarta. Lumayan, usai lebaran masih dapat rejeki lumayan," ujar Heri (35) asal Semarang, yang tiba ke Jakarta tadi malam. (sam/JPNN)
Baca Juga:
JAKARTA -- Rupanya, masih cukup banyak pemudik yang memilih pulang ke kampung halamannya paskalebaran. Bahkan, hingga H+6 pada Sabtu (26/9) ini,
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Pemerintah Fokus Tuntaskan Pengangkatan PPPK Tahap 1, Honorer R2/R3 Keburu Pensiun
- Setiawan Ichlas Hadirkan Ustaz Adi Hidayat di Tabligh Akbar di Palembang
- Gegara Panggilan Sidang Tak Sampai Alamat, Tergugat Datangi Kantor Pos di Jambi
- Menyambut Thudong 2025 di PIK Bukan Ritual Semata, Melainkan Pengalaman Jiwa
- Yohanes Bayu Tri Susanto Jadi Pengusaha Sukses yang Rendah Hati
- Revisi UU ASN Mengubah Tenggat Penyelesaian Honorer?