Status Gunung Seulawah Tetap Waspada
Selasa, 26 Februari 2013 – 08:39 WIB

Status Gunung Seulawah Tetap Waspada
Menurutnya, gempa berskala besar yang terjadi di beberapa Kabupaten seperti Kabupaten Pidie beberapa waktu lalu dikhawatirkan berpengaruh pada aktivitas gunung Seulawah Agam.
"Karena sering terjadi gempa, Pusat belum mencabut status Waspada. Tapi masyarakat tidak perlu panik karena aktivitasnya telah menurun," ujar Hatta, seraya mengatakan agar warga tetap siaga dan jangan terpengaruh dengan isu yang tidak benar.
Seperti diketahui, Pusat Vulkanologi dan Mitigasi Bencana Geologi Kementerian Energi dan Mineral, meningkatkan status gunung merapi Seulawah Agam menjadi Waspada (Level II). Peningkatan status dari normal menjadi waspada akibat meningkatnya aktivitas gempa vulkanik di gunung tersebut.(riz/sam/jpnn)
JANTHO - Status Gunung Merapi Seulawah Agam yang terletak di Kabupaten Aceh Besar, tetap waspada, meski aktivitas vulkaniknya mulai menurun.
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Gunung Ibu Erupsi, Semburkan Abu Vulkanik Setinggi 400 Meter
- Geger Mayat Tanpa Identitas di Lampung Selatan, Ini Ciri-cirinya
- Kirab Mahkota Binokasih Warnai Hari Jadi ke-543 Kabupaten Bogor
- Dilaporkan ke Polda Jateng, Bambang Wuragil Dituduh Telantarkan Anak
- Festival Budaya di Rumah Singgah Tuan Kadi, Harmoni Melayu & Seruan Peduli Lingkungan
- Pendaki Gunung Ranai Dievakuasi Setelah Terpeleset dan Mengalami Cedera Kaki