Soal Status Hukum Cut Tari, Begini Kata Hotman Paris
Jumat, 03 Agustus 2018 – 16:05 WIB

Cut Tari, Ariel Noah dan Luna Maya.
Menurut pengacara nyentrik ini, dia sudah lama meninggalkan kasus tersebut.
"Sekarang ini enggak (pengacaranya) lagi," tukasnya.
Disinggung status Cut Tari pada kasus tersebut, Hotman menolak berkomentar. "Aku enggak mau ngomong soal itu," tandasnya.
Seperti diketahui, pada 2010, publik dikejutkan dengan video mesum Ariel Noah dan Cut Tari.
Dalam video singkat itu, keduanya tampak tengah melakukan adegan dewasa di sebuah kamar hotel.
Selain Cut Tari, vokalis band Noah itu rupanya melakukan hal sama dengan Luna Maya. Atas kasusnya itu, Ariel divonis hukuman penjara selama 3,5 tahun. (mg7/jpnn)
Status Cut Tari dan Luna Maya yang sempat menjadi tersangka dalam kasus video mesum pada 2010 ternyata masih menggantung di kepolisian.
Redaktur & Reporter : Djainab Natalia Saroh
BERITA TERKAIT
- Tawari Paula Verhoeven jadi Aspri, Hotman Paris: Saya Yakin Bisa Bayar Lebih Mahal
- Rossa hingga Prilly Latuconsina Dapat Undangan Nikah Luna Maya
- 3 Berita Artis Terheboh: Alasan Revelino Mengakui Anak Lisa Mariana, Luna Maya Beri Jawaban
- Jawaban Luna Maya Soal Kabar Nikah Bulan Depan
- Konon Akan Menikah dengan Maxime Bouttier 7 Mei, Luna Maya Berkomentar Begini
- Kabar Luna Maya dan Maxime Bouttier Nikah Bulan Depan, Netizen Penasaran