Status Ijen Normal, Kawah Tetap Steril
Selasa, 12 Agustus 2014 – 18:38 WIB
Kusiyadi menambahkan, sesuai dengan rekomendasi PVMBG, pihaknya tetap menyarankan pengunjung Gunung Ijen untuk berhati-hati. Sebab, asap Gunung Ijen masih terus keluar dan berpotensi menimbulkan bahaya. ’’Kami akan terus berkoordinasi dengan Camat Licin, Balai Konservasi Sumber Daya Alam (BKSDA), dan instansi terkait lainnya,’’ paparnya.(sgt/JPNN/c22/bh)
BANYUWANGI – Setelah mengalami fluktuasi sejak Desember 2011, status Gunung Ijen akhirnya diturunkan dari waspada (level II) menjadi normal.
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Ditresnarkoba Polda Sumsel Memusnahkan Sabu-Sabu 2.689,06 Gram dan 657 Butir Ekstasi
- DPRD Kota Bogor Gelar Sidak ke OPD, Pastikan Pelayanan Tetap Optimal
- Kejari Batam Tahan 2 Tersangka Korupsi Pengelolaan Anggaran RSUD Embung Fatimah
- Terduga Pelaku Penembakan Warga di Nagan Raya Ditangkap Polisi
- Masa Jabatan Selesai, Tabrani Resmi Melepas Tugas Pjs Wali Kota Tangsel
- Gunung Semeru Erupsi Lagi, Tinggi Letusan 600 Meter