Status Masih Awas, Gunung Ibu Meluncurkan Lava Pijar Setinggi 300 Meter
Minggu, 19 Januari 2025 – 10:55 WIB

Gunung Ibu di Halmahera Barat meluncurkan lava pijar setinggi 300 meter di atas puncak gunung itu, Minggu (19/01/2025). ANTARA/Abdul Fatah
Pemerintah Kabupaten Halmahera Barat agar senantiasa berkoordinasi dengan Pusat Vulkanologi dan Mitigasi Bencana Geologi di Bandung atau dengan Pos Pengamatan Gunung Ibu di Desa Gam Ici untuk mendapatkan informasi langsung tentang aktivitas gunung api itu. (antara/jpnn)
Kamu Sudah Menonton Video Terbaru Berikut ini?
Gunung Ibu di Kabupaten Halmahera Barat, Maluku Utara, masih berstatus Level IV atau Awas. Sabtu malam, Gunung Ibu meluncurkan lava pijar setinggi 300 meter.
Redaktur & Reporter : M. Kusdharmadi
BERITA TERKAIT
- Gunung Lewotobi Laki-Laki Erupsi Lagi, Lontarkan Abu Setinggi 500 Meter
- Gunung Lewotobi Laki-laki Kembali Erupsi, Waspada Potensi Banjir Lahar Dingin
- BNPB Pastikan Video Erupsi Gunung Gede Hoaks
- Gunung Semeru Erupsi 3 Kali, Masyarakat Perlu Waspada
- Gunung Dukono Masih Sering Erupsi, Masyarakat Diminta Patuhi Larangan Mendaki
- Gunung Semeru Erupsi, Tinggi Letusan Mencapai 1.100 Meter