Stefano Lilypaly: Saya Selalu Siap Berjuang
Selasa, 11 Juni 2013 – 17:10 WIB
JAKARTA -- Pelatih Timnas U-23 Rahmad Darmawan menyatakan akan memanggil Stefano Lilypaly untuk ikut seleksi jelang pelaksanaan SEA Games Myanmar 2013. Stefano yang kini bermain di Almere City Liga Belanda gagal berseragam merah-putih karena diganjal masalah administrasi.
Rencananya, pemain berdarah Maluku itu akan ikut seleksi pada Agustus mendatang.
Stefano punya pengalaman pahit saat ikut seleksi timnas pada Maret lalu. Ketika itu Indonesia akan berhadapan dengan Arab Saudi pada kualifikasi Piala Asia.
Baca Juga:
JAKARTA -- Pelatih Timnas U-23 Rahmad Darmawan menyatakan akan memanggil Stefano Lilypaly untuk ikut seleksi jelang pelaksanaan SEA Games Myanmar
BERITA TERKAIT
- Patrick Kluivert Butuh Bantuan Klub Liga 1 Demi Kemajuan Timnas Indonesia
- Striker Anyar Persib Bandung Gervane Kasteneer Berpeluang Debut Lawan Dewa United
- Target Patrick Kluivert di Timnas Indonesia Bukan Hanya Lulus Piala Dunia 2026
- Krisis Lini Tengah, Persib Datangkan Amunisi Anyar dari Persik
- Liga Italia: AC Milan Menang 2-1 Atas Como, Pulisic Cedera Lagi
- Pukul Borneo FC, Semen Padang Dapat Bonus Rp 300 Juta