Steffanus Dilaporkan 4 Orang ke Polisi, Jessica Iskandar: Aku Mohon Belas Kasih, Pak Kapolri
Senin, 10 Oktober 2022 – 10:47 WIB
"Apakah kami para korban ini hanya menunggu sampai CSB semau-maunya sendiri menghadap ke kepolisian?" jelas Jedar.
Karena itu, wanita 34 tahun itu meminta belas kasihan kepada pihak kepolisian dan keadilan mengenai penipuan penggelapan mobil yang dialaminya.
"Aku memohon belas kasihan, bapak Kapolri untuk mengatensi hal ini #Tuntutkeadilan #PresisiPolri" kata Jessica Iskandar.
Sebelumnya, Jessica mengaku menjadi korban penipuan dan penggelapan oleh pemilik rental mobil bernama Christopher Steffanus Budianto.
Dia mengeklaim Steffanus menggelapkan 11 mobil pribadinya.
Total kerugian yang dialami senilai Rp 10 miliar. (ddy/jpnn)
Jangan Lewatkan Video Terbaru:
Aktris Jessica Iskandar mengatakan ada empat orang yang melaporkan Christoper Steffanus Budianto atau Steven.
Redaktur & Reporter : Dedi Sofian
BERITA TERKAIT
- 5 Berita Terpopuler: Kabar Terbaru Polisi Tembak Polisi, Diduga Pembunuhan Berencana, Kapolri Beri Perintah Tegas
- AKP Dadang Iskandar Pembunuh Kasat Reskrim Polres Solok Selatan Terancam Dihukum Mati
- Kapolri Ajak Pemuda Muhammadiyah Berantas Judi Online & Polarisasi Pilkada Serentak
- Heboh Polisi Tembak Polisi di Sumbar, Perintah Kapolri Tegas!
- Heboh Polisi Tembak Polisi, Komisi III DPR Bakal ke Sumbar
- Polda Riau Tangkap 270 Pelaku Narkoba, Irjen Iqbal: Ini Sesuai Perintah Kapolri