Stok ASI Baby Natusha Banyak Banget
Minggu, 20 November 2016 – 22:26 WIB

Chelsea Olivia, Natusha, dan Glen Alinskie. Foto: Instagram
jpnn.com - MESKI Chelsea Olivia beberapa hari tidak bisa menyusui baby Natusha, Glen Alinskie tidak terlalu khawatir.
Pasalnya, Chelsea telah menyiapkan stok ASI yang banyak untuk baby Natusha.
"Karena produksi ASI banyak, Chelsea suka menyetok ASI sih. Ini stoknya satu kulkas penuh ASI, jadi cukup untuk beberapa pekan," kata Glen dalam tayangan infotainment, Minggu (20/11).
Baca Juga:
Meski stok ASI-nya banyak, menurut Glen, Chelsea sudah kangen menyusui baby Natusha.
Terlebih larangan dokter menyusui hanya 36 jam.
"Baby Natusha sudah kumpul sama ibunya lagi. Chelsea kan nggak bisa lama-lama pisah dengan baby-nya," ujarnya. (esy/jpnn)
MESKI Chelsea Olivia beberapa hari tidak bisa menyusui baby Natusha, Glen Alinskie tidak terlalu khawatir. Pasalnya, Chelsea telah menyiapkan stok
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Pendaftaran Epson International Pano Awards ke-16 Dibuka, Yuk Buruan Daftar!
- Pentas Kejutan The Chainsmokers di Kampus Arizona Berujung Penggerebekan
- Gitaris Seringai Dimakamkan di Indonesia, Jenazah Tiba Jumat
- Segera Nikahi Vika Kolesnaya, Billy Syahputra akan Pindah ke Belarusia?
- Begini Keseruan Joy Tobing dan Anjelia Dom Nongkrong di Grace Cafe Kemang
- Menjelang Tampil di Prambanan Jazz 2025, eaJ Rilis Ruin My Life