Stoner Beri Petuah untuk Marquez
Selasa, 04 Juni 2013 – 17:12 WIB
MILAN - Marc Marquez menjadi rising star di balapan MotoGP musim ini. Berstatus rookie, pembalap muda asal Spanyol itu ternyata bisa bersaing dengan para seniornya. Bukan hanya sekedar menempel ketat, Marquez juga berhasil empat kali naik podium dalam lima seri balapan musim ini. “Marquez membutuhkan waktu untuk membuktikan talenta dan konsistensinya guna menjadi juara dunia. Sangat bahaya jika menilai Marquez hanya dari hasil di awal musim,” terang Stoner seperti dilansir situs resmi MotoGP, Selasa (4/6).
Salah satunya bahkan menjadi juara ketika berlaga di seri Amerika Serikat (AS). Selain gelar jawara, saat itu Marquez juga sukses menabalkan namanya sebagai pembalap termuda yang memenangi balapan MotoGP. Ia pun digadang-gadang bakal bersaing ketat untuk merebut gelar juara dunia akhir musim nanti.
Baca Juga:
Benarkah? Casey Stoner memiliki penilaian khusus tentang penampilan Marquez musim ini. Mantan juara dunia musim 2007 dan 2011 itu menilai terlalu cepat untuk menarik sebuah benang merah tentang Marquez.
Baca Juga:
MILAN - Marc Marquez menjadi rising star di balapan MotoGP musim ini. Berstatus rookie, pembalap muda asal Spanyol itu ternyata bisa bersaing dengan
BERITA TERKAIT
- Persiapan Piala AFF 2024, PSSI Panggil 31 Pemain, Ini Daftarnya
- Persib Berterima Kasih Kepada Liga 1 dan Bali United
- Bangkit dari Cedera, Fadillah Arbi Optimistis Raih Poin di Seri Pamungkas JuniorGP 2024
- Fakta-Fakta Menarik 33 Pemain Timnas Indonesia Proyeksi Piala AFF 2024
- Piala AFF 2024: Shin Tae Yong Panggil 4 Muka Baru ke Timnas Indonesia
- Daftar 33 Pemain Timnas Indonesia Proyeksi Piala AFF 2024, Ada 7 Nama Abroad