Stoner-Ducati Sepakat Berpisah
Sabtu, 10 Juli 2010 – 04:19 WIB

PINDAH - Casey Stoner saat melaju di sirkuit bersama motor Ducati. Foto: AFP/Marwan Naamani.
"Saya ucapkan terima kasih kepada Ducati yang telah memberi saya kesempatan hebat untuk membalap dan menang bersama mereka dalam empat tahun terakhir ini. Kini saya sudah memutuskan harus pindah dan akan mencari tantangan baru di masa depan dan banyak hambatan di masa yang datang," terang Stoner.
Baca Juga:
Bergabungnya Stoner ke Honda membuktikan spekulasi yang berhembus dalam beberapa bulan terakhir bukannya tanpa alasan. Stoner akan bergabung bersama Pedrosa dan Andrea Dovizioso di tim Honda. Di tim tersebut, Stoner mengawali karirnya di MotoGP tahun 2006.
"Kami sangat senang Casey akan bergabung ke Honda lagi musim depan. Jelas dia adalah salah satu pembalap top di MotoGP dan ia akan membawa kecepatan dan pengalaman dalam tim kami," ujar Wakil Presiden Honda, Shuhei Nakamoto di GPupdate.
Dengan memiliki tiga pembalap yang memiliki kualitas papan atas, Honda berharap mengembalikan kejayaan yang hilang dalam beberapa musim terakhir. Sinyal menurunkan tiga pembalap sekaligus di tim utama untuk musim depan pun makin kuat.
BOLOGNA - Satu spekulasi besar seputar kepindahan pembalap papan atas di MotoGP terjawab. Musim 2010 ini akan jadi akhir kebersamaan Casey Stoner
BERITA TERKAIT
- Marc Marquez Terus Mendominasi, Ducati Beri Warning kepada Pecco Bagnaia?
- Peringati HUT Ke-91, GP Ansor Gelar Gowes 91 Km, Menpora Sediakan Doorprize Umrah
- 389 Tim Siap Berpartisipasi di BALI 7s 2025 Presented By Bank Mandiri
- Misi Meregenerasi Pemain Bali United Selesai, Pelatih Teco Beber Rencana Masa Depan
- Makna Gol Gustavo Franca saat Persib Hantam Bali United
- Finalis NBA Tahun Lalu Tumbang, Grizzlies Masuk Playoffs