Stoner Intip Gaya Lorenzo

Stoner Intip Gaya Lorenzo
Stoner Intip Gaya Lorenzo
"Saya mencoba mempelajari hal yang sama di Honda. Cara Lorenzo membalap sama dengan Pedrosa dan saya menunggangi motor kami. Lorenzo tidak memiliki kecepatan saat tikungan seperti pada masa lalu. Tapi, akselerasinya lebih baik," lanjut dia.

 

Fakta di sirkuit menunjukkan, kecepatan motor Honda memang cukup mengagumkan. Kendati demikian, Stoner berharap kru Honda sedikit mempelajari data yang diperlihatkan Yamaha dalam balapan di Qatar dua pekan lalu dan mencoba memperbaiki sejumlah masalah.

 

"Kami harus bekerja keras untuk membuat motor lebih baik. Meski motor belum sempurna, saya masih berpeluang untuk meraih kemenangan dan Anda seharusnya tidak perlu takut, kecuali jaraknya sangat jauh," jelas Stoner.

 

Sementara itu, balapan di Jerez akan menjadi sejarah bagi Valentino Rossi. Pembalap Ducati tersebut akan menjalani start ke-200 dalam karirnya di Grand Prix balap motor.

 

JEREZ - Pembalap Yamaha Factory Jorge Lorenzo membalik banyak prediksi dengan meraih kemenangan di MotoGP Qatar. Dia mengalahkan dua jagoan Repsol

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News