Strategi Ampuh Pangdam Brawijaya dalam Penanganan Covid-19 di Jawa Timur
Sabtu, 17 Oktober 2020 – 21:30 WIB
“Selama jualan, para pedagang dan pembeli harus memakai masker dan face shield. Sebelum memasuki pasar malam, pembeli juga harus disemprot disinfektan dan cuci tangan serta pakai hand sanitizer,” jelasnya.
Dengan kebijakan tersebut, roda ekonomi masyarakat bawah bisa kembali berputar. Dia berharap, masyarakat terus mempertahankan disiplin protokol kesehatan sebelum vaksin dan obat Covid-19 ditemukan.
“Masyarakat sudah terbiasa dengan kehidupan protokol kesehatan. Kalau itu bisa terpatri di hati para masyarakat, mudah-mudahan tanpa menunggu obat maupun vaksin Covid-19, Jawa Timur sudah bisa hijau lagi,” tandas Widodo. (cuy/jpnn)
Pangdam Brawijaya bekerja sama dengan berbagai pihak dalam penanganan Covid-19 di Jawa Timur
Redaktur & Reporter : Elfany Kurniawan
BERITA TERKAIT
- Ribuan Prajurit Kodam Brawijaya Bersiaga Selama Operasi Ketupat
- Milenial Apresiasi TNI AD dalam Mengintensifkan Komunikasi Sosial
- Merasa Dipecah Belah, Konas Menwa Desak Pangdam Brawijaya Minta Maaf
- Tentara Menulis
- Good Doctor Diganjar PPKM Award, Konsisten Bantu Tangani Covid-19
- Soal Perselisihan Perguruan Silat se-Jatim, Pangdam Brawijaya Berpesan Begini