Strategi Bertahan Inggris Bikin Rooney Mandul
Senin, 25 Juni 2012 – 17:46 WIB

Wayne Rooney. Foto: Hendra Eka/Jawa Pos
KIEV - Bek Italia, Leonardo Bonucci mengatakan strategi Inggris yang mengedepankan pola bertahan berimbas pada kurang tajamnya lini depan. Wayne Rooney yang dipercaya mendobrak tembok pertahanan Italia harus bekerja keras sehingga penyerang Manchester United itu mandul. "Dalam hal yang terlihat di lapangan, Italia tentu pantas untuk lolos, karena kami bermain lebih, menciptakan lebih banyak peluang," kata Bonucci usai menjalani laga.
"Rooney diam karena kami tidak memberinya kesempatan. Ini juga akibat taktik Inggris, karena ia harus berlari ke belakang mengambil bola sehingga harus kelelahan," kata Bonucci kepada Football Italia, Senin (25/6).
Baca Juga:
Bek Juventus itu menjelaskan, selama 120 menit Inggris hanya memiliki satu kesempatan mencetak gol. Itu pun hanya terjadi di menit-menit awal. Selebihnya, permainan dikendalikan Italia karena pola bertahan yang diterapkan pelatih Inggris, Roy Hodgson.
Baca Juga:
KIEV - Bek Italia, Leonardo Bonucci mengatakan strategi Inggris yang mengedepankan pola bertahan berimbas pada kurang tajamnya lini depan. Wayne
BERITA TERKAIT
- LA Lakers Hancur Lebur di Gim 1 Babak Pertama NBA Playoffs
- Liga Inggris: Aston Villa Taklukkan Newcastle United 4-1
- Persija Menang, Persib Butuh 8 Poin, Cek Klasemen Liga 1
- Hasil NBA Playoffs: Nuggets Pukul Clippers, Pacers Hantam Bucks
- Marc Marquez Terus Mendominasi, Ducati Beri Warning kepada Pecco Bagnaia?
- Peringati HUT Ke-91, GP Ansor Gelar Gowes 91 Km, Menpora Sediakan Doorprize Umrah